Pemasangan HF-UVC di RS Bunda Thamrin, Medan
HF-UVC (Human Friendly UVC) adalah sebuah perangkat elektronik yang berfungsi membunuh Virus COVID-19 yang berada diruangan dengan cara memancarkan sinar UVC keseluruh ruangan. Perangkat ini bekerja berdasarkan waktu, yakni menyala selama 15 menit setiap 2 jam sekali dan dilengkapi sistem pengaman sensor gerak yang akan menonaktifkan perangkat jika terdapat manusia didalam ruangan. Konsumsi daya listrik untuk ruangan sebesar 3 x 3 m2 sebesar 30 Watt. Makin besar ruangan maka daya listrik akan semakin besar pula. Lampu UVC dapat membasmi Virus COVID-19 dalam hitungan detik.
Instalasi di salah satu Rumah Sakit di Jakarta
Dimensi | 315 x 340 x 1200 mm |
Berat | 13 kg |
Konsumsi Energi | 30 Watt (+ 30 Watt dari Fan) |
Voltase & Frekuensi | 220 V (AC) / 50 Hz |
Rekomendasi Ruangan | 3 x 3 m2 |